Seragam adalah pakaian yang digunakan untuk melambangkan suatu perusahaan, seragam perusahaan misalnya merupakan salah satu cara untuk mengenalkan masyarakat terhadap perusahaan tertentu. Jadi bisa di katakan bahwa seragam kerja menjadi identitas bagi para pekerja yang dapat mewakili perusahaan tempatnya bekerja. Begitu pula dengan orang yang bekerja di pabrik, maka seragam pabrik akan menjadikan orang itu lebih di kenal sebagai pekerja dari pabrik yang mana. Maka dari itu suatu perusahaan dalam memilih seragam kantor yang dapat mewakili perusahaannya harus memperhatikan beberapa faktor, agar seragam yang dikenakan oleh para karyawannya benar-benar mewakili perusahaan, berikut beberapa tahapan yang harus diperhatikan dalam pembuatan seragam kantor:
Seragam Kantor
Pilih Warna Yang Mewakili Perusahaan
Dalam memilih seragam perusahaan tentunya warna menjadi hal yang amat penting yang perlu di perhatikan. Mengapa demikian? Karena warna seragam itu haruslah sesuai dengan identitas perusahaan. Misalkan sebuah perusahaan lambang perusahaannya berwarna biru muda. Maka warna yang cocok untuk dijadikan sebagai seragam perusahaan itu adalah warna yang senada misalnya warna biru tua. Sehingga warna ini akan dapat mewakili perusahaan dengan baik. Warna suatu seragam kantor harus memiliki makna, seragam kantor ini sama pentingnya dengan lambang perusahaan, maka dari itu harus diperhatikan dengan matang sebelum dipilih. Tidak bisa di pilih dengan sembarangan, karena jika terlalu jauh dari visi misi perusahaan maka tidak akan sesuai. Dan juga perlu mengingat agar seragam kantor Anda tidak sama dengan seragam kantor lain.
Pilih Bahan Kain dan Model Seragam
Kain yang di gunakan untuk seragam kantor tentu tidak sama dengan kain yang akan di gunakan untuk membuat seragam pabrik. Seragam pabrik sebaiknya terbuat dengan bahan kain yang menyerap keringat dan tidak panas. Karena biasanya pekerja pabrik bekerja dengan mesin dan produksi sehingga tentunya lebih nyaman menggunakan seragam pabrik yang bahannya adem. Sedangkan seragam kantor pun begitu mesti tetap di perhatikan bahan kain dan model seragamnya. Sehingga saat di kenakan bekerja terasa nyaman. Jangan gunakan bahan yang kasar karena akan membuat orang yang memakainya merasa gatal dan tidak betah terlalu lama mengenakan seragam kantor.
Itulah artikel mengenai beberapa tahapan pemilihan seragam kantor
Pekerja spa, terapis, atau massage merupakan salah satu jenis profesi yang membutuhkan seragam kerja untuk menunjang aktivitas mereka. Pada baju spa ini, tentunya kualitas pada pakaian harus menjadi pertimbangan kuat agar bisa memberikan kenyamanan yang maksimal. Jika Anda membutuhkan hasil produksi yang berkualitas, maka artinya harus pandai dalam mencari jasa konveksi seragam massage yang tepat. …
Anggota PKK biasanya menggunakan seragam khusus sebagai identitas mereka dan juga menunjukkan nilai solidaritas. Pada pakaian ini, tentunya harus memiliki kualitas yang terbaik yang bisa diwujudkan dengan memilih jasa konveksi seragam kerja PKK yang sudah terpercaya. Memilih jasa konveksi yang tepat menjadi kunci utama sebelum pesan baju PKK yang berkualitas tinggi. Ada beberapa jasa konveksi …
Korsa merupakan salah satu pakaian yang biasanya digunakan oleh para anggota suatu komunitas, organisasi, atau himpunan untuk menjadi tanda pengenal. Pada seragam korsa ini harus memiliki kualitas yang terbaik untuk memberikan kenyamanan selama pemakaian. Oleh karena itu, betapa pentingnya memilih jasa konveksi baju korsa yang sudah terpercaya. Saat memilih korsa yang berkualitas, artinya Anda harus …
Sumber foto: Instagram @signaturesrestaurant Seragam restoran harus memiliki ciri khusus tertentu untuk menjadi sebuah identitas pada perusahaan. Tanpa adanya seragam kerja dengan adanya ciri khusus, seragam restoran menjadi kurang indah dan menarik minat masyarakat. Oleh karena itu, penggunaan seragam kerja dengan keunikan tertentu pada sebuah restoran merupakan sebuah pertimbangan yang penting. Salah satu restoran yang …
Profesi koki atau chef merupakan pekerjaan yang membutuhkan konsentrasi dan kenyamanan penuh selama bekerja. Salah satu penunjang kenyamanan pada para koki adalah setelan seragamnya atau yang biasa berbentuk kemeja. Kemeja koki harus terbuat dengan bahan yang nyaman dan berkualitas sesuai dengan standar yang ada. Untuk mendapatkan kemeja koki yang berkualitas, cara yang dilakukan adalah dengan …