Membeli Baju Wisuda Anak

Membeli Baju Wisuda Anak

Baju Wisuda Anak tidak hanya terpakai oleh orang-orang dewasa saja. Kini sudah ada yang namanya baju wisuda anak yang terpakai oleh anak-anak TK atau SD yang baru saja lulus sekolah. Baju Wisuda tersebut dibuat dengan model yang sesuai dengan umur mereka. Karena berbeda dengan acara formal yang melangsungkan di acara wisuda anak-anak mahasiswa, acara wisuda anak biasanya lebih fun dan tidak terlalu formal. Sehingga model baju toga yang terpakai oleh anak-anak tersebut modelnya lebih variatif. Membeli baju wisuda untuk anak sudah tidak sulit lagi. Karena baju toga atau baju wisuda untuk anak sudah terjual di banyak tempat. Bahkan jika misalnya pihak sekolah akan memesan baju wisuda dalam partai yang banyak pun masih bisa.

Baju Wisuda Anak

Baju Wisuda Anak

 

Model baju wisuda yang longgar tetap menerapkan di baju-baju wisuda untuk anak tersebut. Tetapi ukurannya tetap harus menyesuaikan dengan bentuk tubuh si anak. Karena lain dengan baju wisuda orang dewasa, baju wisuda untuk anak ini ukurannya lebih disesuaikan dengan bentuk dan ukuran tubuh anak tersebut. Dan baju wisuda untuk anak TK memang terbuat lebih menarik, lebih menggembirakan anak-anak yang memakainya dan lebih bervariasi. Hal itu karena agar mereka juga bangga mengenakan baju wisuda yang menandakan bahwa mereka sudah lulus sekolah. Lengkap dengan topi toganya yang sepasang dengan baju toga wisuda tersebut.

          Anak bisa membelinya di toko yang menjual seragam sekolah anak-anak atau jika tidak mau repot anda bisa memesannya lewat sistem online internet. Kini sudah banyak orang yang memasarkan prooduk baju toganya memalui internet sehingga anda bisa memesannya di sana dan hanya tinggal menunggu barang pesanan datang . Atau anda juga bisa memilih desain yang cocok untuk anak anda.

Demikian artikel yang baru saja rumahjahit.com berikan, semoga bermanfaat bagi anda semua, baik dalam menambah wawasan maupun ilmu pengetahuan anda mengenai baju wisuda anak.

 

 

Memilih Jubah dan Toga Wisuda

 Memilih Jubah dan Toga Wisuda

Toga wisuda serta jubah wisuda merupakan beberapa kelengkapan penting yang biasanya di gunakan saat seseorang melangsungkan kegiatan wisuda. Toga ini akan menjadi simbol tersendiri bahwa Anda yang sudah menyelesaikan suatu jenjang, dan mengenakan toga ini sebagai tanda kelulusan tersebut. Selain itu jubah yang di kenakan saat wisuda juga berfungsi untuk memberikan kewibawaan serta menambah kesan spesial dalam acara wisuda yang sedang di selenggarakan.
Saat ini pun acara wisuda tak hanya di berlakukan bagi Anda yang sudah dewasa sebagai penanda setelah selesai menempuh perguruan tinggi maupun untuk jenjang lain di atasnya, namun anak – anak pun kini dapat mengenakan toga serta jubah ini pula. Biasanya toga dan jubah ini akan mereka pergunakan ketika acara kelulusan mereka di TK maupun SD. Hal ini di peruntukkan menambah suasana kegembiraan pada perayaan kelulusan tersebut.
Toga Wisuda

Toga Wisuda 

 

Oleh karena itu, kini semakin marak  pula penggunaan toga wisuda serta jubah wisuda. Untuk mendapatkan toga dan jubah yang bagus, Anda perlu memperhatikan hal – hal di bawah ini:
Jasa Pembuat Perlengkapan Wisuda
Bagi Anda yang hendak memesan toga maupun jumlah yang cukup banyak. Dan ada baiknya Anda memutuskan untuk memesan saja barang tersebut pada penyedia jasa konveksi. Selian itu, harganya pun bisa lebih murah bila dibandingkan dengan membeli di pasaran, Anda pun bisa memesan hal – hal tertentu kepada jasa konveksi ini untuk membuat toga maupun jubah sesuai dengan kehendak Anda.
Ukuran yang Sesuai dengan Tubuh
Saat memesan jubah wisuda tentukan ukuran yang baik dan pas pada tubuh Anda agar ketika digunakan akan sesuai pada tubuh yang Anda miliki dan nantinya akan memberikan rasa nyaman ketika Anda pergunakan. Sedangkan dalam membuat toga wisuda, ukuran kepala ini akan sangat penting dalam pembuatannya. Oleh karena itu sebisa mungkin pilihlah toga yang benar – benar sesuai dengan Anda. Jangan terlalu sempit karena akan membuat rasa sesak pada bagian kepala, jangan pula memilih ukuran yang terlalu besar karena rasanya juga tak akan nyaman.

Demikian artikel yang dapat rumahjahit.com berikan, semoga bermanfaat bagi anda yang menginginkan pembuatan untuk memilih jubah dan toga wisuda.

TOGA WISUDA HARGA MURAH

TOGA WISUDA  HARGA MURAH

Toga wisuda harga murah

Toga wisuda adalah salah satu pakaian yang dipakai ketika acara wisuda berlangsung oleh para wisudawan dan wisudawati. Untuk pakaian toga wisuda atau sering di sebut dengan jubah wisuda, dan untuk perlengkapan wisuda lainnya diantaranya ada topi wisuda, sleber/kerah, kalung medali, tabung, map wisuda, beserta plakat wisuda apabila diperlukan.

TOGA WISUDA  HARGA MURAH

Toga wisuda harga murah

Nah… kali ini Rumahjahit.com hadir di kalangan anda semua. Kami hadir pastinya memberikan solusi terbaik untuk anda. Bagi yang sedang mencari atau membutuhkan baju wisuda atau toga wisuda ini anda bisa langsung hubungi kami. Karena untuk toga wisuda ini kami lah ahlinya. Dalam pengadaan toga wisuda ini kami sudah banyak mempunyai pelanggan dari kampus-kampus yang memesan toga wisuda ini kepada kami. Sebagaimana kita tahu, bahwa pakaian toga dipakai oleh para mahasiswa ketika ia melakukan prosesi wisuda. Prosesi ini adalah prosesi dimana mahasiswa tersebut telah selesai menempuh perjalanan panjang pendidikannya. Belakangan pakaian ini tak hanya digunakan untuk para mahasiswa yang telah menyelesaikan studinya namun juga digunakan untuk menandai lulusnya seseorang dari satu jenjang pendidikan tertentu. Hampir setiap jenjang pendidikan kini menggunakan istilah wisuda untuk mengakhiri satu jenjang pendidikan tertentu dan naik ke jenjang pendidikan selanjutnya.

Toga wisuda harga murah

Jadi, jangan lupa jika anda sedang memerlukan toga wisuda segera hubungi kami Rumahjahit.com siap menyediakan toga wisudayang anda butuhkan.

Sebagaimana kita tahu, bahwa dunia anak lekat dengan keceriaan dan keragaman. Ini membuat para pengusaha konveksi membuat gebrakan dengan menggunakan kain yang berwarna-warni untuk toga anak. Selain nampak indah, penggunaan kain yang berwarna-warni untuk pakaian toga anak juga menampilkan kesan kanak-kanak yang ceria. Dengan demikian, meskipun sedang memakai toga anak tetap terlihat sisi kekanakannya yang ceria. Selain itu, warna-warni toga anak ini juga mengesankan bahwa masa kanak-kanak selalu beragam dan berwarna-warni.

Bahkan kini, istilah wisuda juga digunakan untuk menandai seorang anak telah lulus dari pendidikan anak usia dini. Maka jangan heran jika kita menemukan pakaian toga yang berbeda dengan pakaian yang dipakai oleh para wisudawan mahasiswa. Pakaian toga untuk anak lebih menarik karena warna-warninya yang beragam dan menampilkan keceriaan anak.

Toga wisuda harga murah

Jika, butuh toga wisuda dengan harga murah, Rumahjahit.com adalah solusi yang terbaik untuk anda. Toga wisuda harga murah .

Pakaian Wisuda Untuk Perempuan

Pakaian Wisuda Untuk Perempuan

Wisuda adalah suatu upacara ceremonial dimana mahasiswa yang telah menempuh masa kuliah di suatu universitas dinyatakan lulus atau selesai. Mengingat untuk mengikuti prosesi ini seorang mahasiswa harus menempuh perjuangan panjang dengan diakhiri suatu sidang kelulusan, maka prosesi ini menjadi sejarah tersendiri bagi mahasiswa. Maka, ketika menjelang prosesi wisuda para mahasiswa akan disibukkan oleh pakaian wisuda yang akan dikenakan saat prosesi wisuda.

Pakaian Wisuda Untuk Perempuan

Pakaian Wisuda Untuk Perempuan

Kostum saat wisuda haruslah istimewa, mengingat ini adalah bagian dari sejarah panjang pendidikan seseorang. Ada banyak pilihan untuk pakaian wisuda, utamanya bagi kaum perempuan. Karena ini adalah sejarah, biasanya kaum perempuan akan lebih detail dan teliti saat memilih kostum. Berbeda dengan kaum pria yang hanya menggunakan setelan baju hitam putih, meski ini hari istimewa sekalipun.

Pakaian Wisuda Untuk Perempuan

Untuk perempuan, biasanya mengenakan baju kebaya dengan beragam variasi dan kombinasi tergantung selera pemakainya. Pemilihan ini menjadi bagian menarik bagi mahasiswi yang akan di wisuda, karena tentu seorang perempuan ingin tampil menarik dan berbeda pada saat timing bersejarahnya. Apalagi pada saat wisuda, semua orang-orang istimewa akan hadir untuk menyaksikan prosesi tersebut.

Pakaian Wisuda Untuk Perempuan

Pemilihan pakaian wisuda meskipun mengedepankan estetika harus tetap nyaman untuk dipakai. Ada banyak kebaya dengan beragam mode yang dikombinasi belakangan ini, namun untuk prosesi wisuda harus tetap dipilih kebaya yang cocok untuk acara formal. Sebagai perempuan, tampil cantik dan menarik memang penting apalagi di hari istimewa. Ini yang kemudian membuat perempuan kerapkali hanya mengedepankan mode dan kurang memperhatikan segi kenyamanan untuk dirinya. Padahal, kenyamanan merupakan kunci penting untuk pemilihan busana. Apalagi untuk acara formal se-istimewa wisuda, meskipun menarik jika tak nyaman tampilan wisudawan tentu akan kurang percaya diri. Pakaian Wisuda Untuk Perempuan.

Menghadirkan Baju Toga Anak Dengan Trade Mark Anak-anak

Menghadirkan Baju Toga Anak Dengan Trade Mark Anak-anak

Membincangkan baju toga, yang terlintas dalam benak kita pastilah baju kebesaran yang ujungnya hingga melambai ke tanah. Bagaimana mungkin baju yang di desain demikian dikenakan anak? Bukankah nanti anak justru terlihat tidak menarik dan tenggelam dengan baju kebesarannya? Bisakah kita mendesain sendiri baju toga anak yang selayaknya baju toga namun tetap memunculkan nuansa masa kanak-kanaknya?

Menghadirkan Baju Toga Anak Dengan Trade Mark Anak-anak

Anak-anak akan selalu lekat dengan dunia bermain, ini akan membuat anak bertingkah aktif dan membutuhkan kostum spesial dalam kegiatan apapun. Sedang wisuda adalah prosesi formal dimana seorang anak telah mengakhiri satu jenjang pendidikan dan akan melanjutkan ke jenjang berikutnya. Artinya jika seorang anak tengah berada di kondisi tersebut, anak membutuhkan suatu desain formal namun tetap nyaman dan tidak mengekang aktifitas sang anak. Untuk itu, baju toga anak seharusnya di desain berbeda dengan baju toga dewasa.

Menghadirkan Baju Toga Anak Dengan Trade Mark Anak-anak

Menghadirkan Baju Toga Anak Dengan Trade Mark Anak-anak

Untuk anak-anak, toga yang dikenakan selayaknya pas dengan porsi tubuhnya yang kecil. Sehingga ia tak akan terganggu ketika prosesi wisuda tengah berlangsung. Utamanya adalah panjang baju bagian bawah. Jika terlalu panjang akan membuat anak sulit untuk berjalan dan menghalangi gerak langkahnya. Kain yang dikenakan haruslah kain yang dingin, sehingga tidak membuat anak gerah. Bukankah anak sudah cukup terganggu dengan pakaian dobel yang akan digunakannya?

Menghadirkan Baju Toga Anak Dengan Trade Mark Anak-anak

Pemilihan pakaian kebaya untuk anak perempuan dan baju hitam putih untuk anak laki-laki juga penting untuk diperhatikan. Unsur estetika juga penting, namun lebih penting lagi bahwa anak akan merasa terganggu atau tidak dengan pakaian yang akan ia kenakan? Dengan baju toga anak sebagaimana tertulis diatas, anak akan tampil menarik namun tetap tanpa meninggalkan ciri khasnya sebagai kanak-kanak. Menghadirkan Baju Toga Anak Dengan Trade Mark Anak-anak.

Mempersiapkan Pakaian Wisuda Sedari Dini

Mempersiapkan Pakaian Wisuda Sedari Dini

Wisuda adalah sebuah momen bersejarah dan berharga bagi orang yang mengalaminya. Dengan menjadi peserta wisuda suatu kelulusan, berarti orang tersebut telah berhasil mencapai apa yang selama ini dicita-citakan, dalam hal ini lulus kuliah.

Banyak orang yang kadang kurang mempersiapkan berbagai kebutuhan untuk wisuda. Kalau biasanya kita mendapatkan pakaian wisuda dari pihak universitas, maka kita juga bisa mempersiapkan pakaian tersebut dengan menjahit kepada penjahit yang bisa dipercaya. Tujuannya agar ukuran, bentuk dan sebagainya sesuai dengan keinginan dan kebutuhan.

Mempersiapkan Pakaian Wisuda Sedari Dini

Mempersiapkan Pakaian Wisuda Sedari Dini

Berikut ini adalah beberapa persiapan terhadap pakaian wisuda sebelum hari-H.

  1. Pastikan dalam keadaan bersih

Setelah menerima stelan toga, jangan pernah lupa untuk mencucinya terlebih dahulu sebelum digunakan pada waktu wisuda. Supaya bau baju baru bisa agak berkurang, dan kita bisa membuatnya lebih rapi dan bersih.

  1. Pastikan sudah menyesuaikan ukurannya

Jika saat dicoba, ukuran pakaian wisuda yang didapatkan terlalu besar, maka sebaiknya permak terlebih dahulu agar ukurannya bisa sesuai. Hal ini tentu saja tidak akan dialami jika pakaian tersebut sengaja dijahit oleh pribadi.

  1. Gantung dan simpan di lemari pakaian

Setelah bersih, ukuran pun sesuai, maka tinggal menunggu hari penting tersebut. Agar pada saatnya Anda tidak direpotkan, sebaiknya gantung toga tersebut di lemari pakaian dan berikan pewangi lemari agar pada waktu dikenakan baju tersebut masih dalam keadaan rapi dan wangi.

Mempersiapkan Pakaian Wisuda Sedari Dini

Pakaian wisuda memang menjadi salah satu hal penting pada pelaksanaan wisuda. Karena di hari tersebut kita akan menjadi orang penting, dan kegiatan tersebut tidak akan terjadi beberapa kali. Karena itu, segala hal harus dipersiapkan dengan matang agar acara wisuda berjalan dengan lancar dan akan terkenang selamanya sebagai salah satu moment indah dalam hidup Anda.Mempersiapkan Pakaian Wisuda Sedari Dini.

Memilih Dress Untuk Wisuda

Memilih Dress Untuk Wisuda

Di hari yang istimewa apapun pasti akan dipersiapkan secara sempurna. Sama halnya dengan acara wisuda yang selalu dinantikan oleh banyak mahasiswa. Dengan mengenakan dress atau baju yang resmi pada acara wisuda maka secara tidak langsung kita sudah ikut meramaikan acara tersebut. Khususnya bagi mahasiswi yang mempersiapkan segalanya sedetail mungkin. Di Indonesia, baju wisuda yang biasa dikenakan adalah baju kebaya. Dan baju kebaya ini merupakan simbol dalam suatu acara resmi selain pesta pernikahan. Tapi bagaimana cara memilih model baju kebaya yang pas, cocok, dan sesuai dengan apa yang kita inginkan.

Memilih Dress Untuk Wisuda

Memilih Dress Untuk Wisuda

Pilihan lainnya selain baju kebaya adalah dress yang cantik dan anggun. Model baju yang dikenakan pada waktu wisuda tersebut biasanya disesuaikan dengan ketentuan dari pihak kampus. Bisa dengan kebaya atau bisa juga dengan dress yang cantik. Tapi kebanyakan universitas akan memberlakukan baju kebaya yang harus dikenakan oleh mahasiswi tersebut. Baju kebaya memang merupakan baju yang sangat cocok untuk digunakan atau dipakai di acara wisuda. Acara wisuda merupakan acara yang paling istimewa. Untuk itu model pakaian yang dikenakan pun harus istimewa. Dan sebaiknya anda memilih model baju wisuda kebaya modern yang cantik dan menawan. Pertama-tama anda harus memilih model yang tidak terlalu mencolok dan tidak terlalu terbuka. Karena baju tersebut akan dikenakan di acara yang formal bukan untuk acara pesta.

Memilih Dress Untuk Wisuda

Dress untuk wisuda yang anda kenakan tersebut bisa juga dengan model yang lebih elegan. Tapi tidak terlalu mewah. Atau konsepnya lebih sederhana dan natural tapi tetap memberi kesan formal dan juga cantik. Perhatikan pula bahan kebaya tersebut. Jangan memilih bahan kebaya yang terlalu panas hingga membuat anda gerah, tapi pilihlah bahan yang lembut dan tidak terlalu banyak detail.Memilih Dress Untuk Wisuda.

Memilih Baju Wisuda Anak PAUD yang Menarik

Memilih Baju Wisuda Anak PAUD yang Menarik

Wisuda sesungguhnya adalah proses yang dilakukan para mahasiswa lantaran telah menyelesaikan studinya di suatu perguruan tinggi. Namun, belakangan penggunaan istilah wisuda tidak hanya di pakai di perguruan tinggi semata melainkan hampir di semua jenjang pendidikan. Bahkan kini PAUD pun melaksanakan wisuda untuk menandai bahwa siswanya telah lulus dari PAUD dan naik ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

Memilih Baju Wisuda Anak PAUD yang Menarik

Anda mempunyai anak yang telah menyelesaikan masa belajarnya di PAUD dan akan naik ke jenjang berikutnya? Anda bingung memilih baju wisuda anak yang formal dan menarik namun tetap mengesankan bahwa ia adalah seorang kanak-kanak? Berikut tips untuk anda.

Memilih Baju Wisuda Anak PAUD yang Menarik

Memilih Baju Wisuda Anak PAUD yang Menarik

Baju wisuda untuk anak perempuan akan mengingatkan kita pada kebaya anak-anak dengan bentuk-bentuknya yang lucu dan menarik. Kebaya-kebaya ini memang sengaja di desain untuk anak-anak makanya dibuat lucu dan menarik sehingga anak tak akan tampak lebih tua ketika mengenakannya. Baju wisuda anak seperti ini layak anda coba, karena meskipun berkebaya anak tetap terlihat selayaknya anak-anak.

Memilih Baju Wisuda Anak PAUD yang Menarik

Yang terpenting saat memilih baju wisuda anak adalah segi kenyamanan yang akan dirasakan anak saat mengenakan baju tersebut. Jadi pemilihan model dan kain menjadi point utama dalam hal ini. Kita harus ingat bahwa masa kanak-kanak adalah masa bermain, dimana anak-anak akan bergerak kesana kemari. Pastikan baju yang akan dikenakan anak akan memudahkan untuk mengiuti gerak langkahnya. Kemudian bahwa gerakan-gerakan anak akan menimbulkan keringat dan rasa gerah, karena itu pilihan kain untuk membuat baju anak juga tak kalah penting. Pilihlah kain yang tidak menimbulkan gerah, dan mampu menyerap keringat anak. Meskipun wisuda adalah acara formal, namun gerakan lincah anak tidak akan terhenti bukan hanya karena prosesi tersebut? Memilih Baju Wisuda Anak PAUD yang Menarik.

Membuat Seragam Wisuda Lebih Menarik Daripada Yang Lain

Membuat Seragam Wisuda Lebih Menarik Daripada Yang Lain

Seragam wisuda adalah suatu pakaian yang digunakan pada saat mengikuti acara kelulusan atau wisuda. Wisuda sendiri umumnya diselenggarakan bagi para mahasiswa dan mahasiswi yang berhasil menyelesaikan pendidikannya di perguruan tinggi.  Setiap lulusan mahasiswa tersebut diberikan pakaian yang diberi nama toga dengan motif, warna, dan bentuk yang sama sehingga tampak seragam.

Membuat Seragam Wisuda Lebih Menarik Daripada Yang Lain

Membuat Seragam Wisuda Lebih Menarik Daripada Yang Lain

Bagi setiap universitas, ada kebebasan tersendiri dalam menentukan desain dan model baju toga yang akan diberikan kepada para lulusannya tanpa melupakan ciri khas toga, yaitu pakaian hitam dengan dengan topi berbentuk segi lima. Jika kita bisa lebih kreatif, maka tampilan baju toga itu bisa menarik dan berbeda dengan biasanya, yaitu dengan menambahkan ornament hiasan serta perpaduan warna yang macth dan blend.

Membuat Seragam Wisuda Lebih Menarik Daripada Yang Lain

Jika kita mendesain baju toga, maka jangan sungkan untuk melakukannya sesuai keinginan dan imajinasi. Karena tujuan seragam wisuda selain untuk digunakan pada saat acara wisuda, juga sering disimpan sebagai kenang kenangan bagi sebagian besar orang.

Mengenai pembuatan, jangan khawatir! Karena saat ini banyak perusahaan konveksi yang bisa kita manfaatkan untuk membuatkan seragam wisuda sesuai dengan keinginan dan kreasi kita. Pilihlah perusahaan jahit atau konveksi yang memang sudah mempunyai pengalaman di bidangnya dalam jangka waktu yang cukup lama. Karena sudah pasti hasilnya akan berkualitas, sebab selalu mengedepankan yang terbaik dan sudah tahu cara terbaik untuk memproduksinya.

Membuat Seragam Wisuda Lebih Menarik Daripada Yang Lain

Saat dikenakan pada hari H, para mahasiswa yang lulus tersebut pasti akan merasakan hal yang sangat luar biasa. Dengan mengenakan seragam wisuda pada umumnya pun, mereka sudah merasa bangga dan bahagia karena telah lulus, apalagi jika seragam yang digunakan mempunyai desain dan model yang lebih menarik, mereka pasti akan lebih bahagia lagi. Membuat Seragam Wisuda Lebih Menarik Daripada Yang Lain.

Konveksi Toga

Konveksi toga

Perusahaan konveksi sudah mewabah di setiap tempat atau daerah di Indonesia. Karena kebutuhan fashion sudah semakin meningkat dari tahun ke tahun. Bahkan fashion di Indonesia sudah semakin berkembang dengan pesat. Baik dari segi model, desain, penjualan maupun pengembangannya. Maka tak heran jika perusahaan konveksi juga semakin hari semakin bertambah banyak. Salah satunya yaitu konveksi toga yang juga sedang berkembang. Bisnis dari penjualan baju wisuda atau pemesanan perlengkapan wisuda sudah semakin bertambah. Dan menjadi salah satu bisnis yang menjanjikan. Apalagi di musim kelulusan sekolah atau universitas. Karena pemesana dalam partai besar pasti selalu ada. Dan kebanyakan dari sekolah pun sudah memberlakukan baju toga untuk acara wisuda.

Konveksi Toga

Konveksi toga

Acara kelulusan sekolah atau universitas menjadi salah satu acara yang dinantikan oleh para murid karena kelulusan merupakan hari yang spesial. Maka dari itu, anda bisa saja membuat perusahaan konveksi dengan tema baju-baju toga yang sering digunakan oleh para murid tersebut. Biasanya yang memesan langsung baju toga tersebut adalah pihak sekolah, dan dengan desain yang sesuai dengan keinginan mereka. Macam-macam model baju wisuda tersebut memang sudah beragam. Sehingga pembeli memiliki banyak pilihan dan tidak menggunakan model yang itu-itu saja. dari pihak konveksi pun biasanya akan memilih desain yang paling baru dan juga modern. Misalnya saja memberikan variasi di bagian dadanya di mana kalung toga akan diletakkan.

Konveksi toga

Dan masih ada banyak lagi variasi lainnya yang bisa digunakan dalam pembuatan baju toga tersebut. Baju tiga tersebut dibedakan menjadi dua macam. Yaitu baju toga anak dan juga baju toga dewasa. Dan pilihan modelnya lebih variatif. Walaupun untuk model baju toga dewasa, modelnya lebih disesuaikan dengan usia mereka dan acara kelulusan mereka. Konveksi toga.