Mengapa jas laboratorium berwarna putih? simak penjelasan berikut

Mengapa warna jas laboratorium berwarna putih?

Jas lab putih

Tak semua orang mungkin memahami mengapa warna jas laboratorium hitam, padahal memakai jas praktikum sudah menjadi hal umum. Meskipun ada beberapa profesi yang memakai jas dengan warna lainnya, namun jas laboratorium berwarna putih sudah menjadi standarnya sendiri. Kali ini artikel akan membahas seputar warna jas lab dan informasi lainnya.

Alasan mengapa warna jas laboratorium putih

Anda harus tahu jika tujuan utama baju laboratorium menggunakan warna putih adalah agar bisa membedakan dari dukun dan tukang minyak ular, menarik bukan? Munculnya pertama kali jas lab adalah tahun 1800 an dan berwarna krem. Dokter dan pendeta justru menggunakan pakaian serba hitam. Baru pada akhir abad 19 sesudah adanya sanitasi dan air bersih yang diperkenalkan dari Rumah Sakit, barulah muncul perubahan.

Dokter tidak mau jika disamakan dengan dukun. Dokter menjadi lebih ilmiah dalam urusan pekerjaan dan juga saat menggunakan pakaian. Di tahun 1915, baju lab dengan warna putih sudah menjadi norma tersendiri, meskipun dokter yang melakukan kunjungan ke rumah masih menggunakan pakaian resmi.

Apakah ada jas lab dengan warna lainnya?

Untuk sekarang, tak ada masalah jika ingin menggunakan jas lab dengan warna selain putih.  Sudah banyak pabrik yang memakai warna berbeda untuk membedakan bagian pekerjaannya. Misalnya saja pada bagian produksi menggunakan warna berbeda dari bagian QC/ Quality Control. Bahkan laboratorium universitas juga terkadang dosen memakai warna berbeda dari mahasiswanya. Banyak mahasiswa yang menggunakan Jas Almamater.

Namun untuk filosofi jas lab atau seragam lab harus menggunakan warna putih sendiri sudah melekat dengan para tenaga medis dan paramedis ataupun mahasiswa yang mempelajari bidang sains

Jas adalah pakaian luar dengan jumlah kancing sebanyak 1 hingga 3 kancing, atau bahkan lebih. Hal tersebut untuk melindungi jika ada zat kimia yang sifatnya asam mengenai kulit dan bisa menimbulkan alergi. Nah, itulah informasi terkait warna jas laboratorium.

Tags: jas laboratorium berwarna putih, jas lab warna, warna jas laboratorium

Contoh Seragam Perawat Rumah Sakit

Contoh Seragam Perawat Rumah Sakit Bahannya Seperti Apa? Ini Dia

Menjadi seorang perawat berarti harus selalu menjaga kebersihannya dan mewajibkan untuk memakai baju seragam rumah sakit atau pakai-pakaian profesi. Seperti yang kita tahu bahwa seragam perawat identik dengan warna putih, padahal terdapat beberapa contoh seragam perawat rumah sakit. Tugas dari perawat sendiri yaitu lebih banyak mengabdikan dirinya untuk kesehatan masyarakat, yakni membantu merawat orang yang sedang sakit yang membutuhkan perawat khusus.

Seragam Medis

Model Seragam Rumah Sakit

Kecerahan warna seragam perawat memberikan kesan selalu bersih dalam bentuk apapun, mulai dari baju dan peralatan medis lainnya. Seragam perawat sendiri tentunya berbeda-beda sesuai dengan tugasnya, misalnya perawat di bagian ICU berbeda dengan warna perawat di bagian operasi. Di bawah ini merupakan beberapa model atau jenis seragam yang biasa dipakai oleh perawat.

1. Seragam scrub

Contoh seragam perawat rumah sakit yang pertama yaitu seragam scurb yang biasa dipakai di ruang operasi dengan desain yang biasa serta sederhana. Warna yang dipakai biasanya polos dengan kerah berbentuk v neck ataupun o neck dengan lengan yang pendek.

2. Seragam tindakan operasi

Seragam ini dipakai saat menindaklanjuti operasi, modelnya pun berbeda. Model baju perawat lengan panjang akan dipakai jika Anda sebagai seorang perawat akan melakukan tindakan operasi, di bagian belakang juga biasanya terdapat tali untuk pengait. Warna dari seragam ini biasanya hijau atau biru.

3. Seragam laboratorium

Seragam ini biasanya berwarna putih yang digunakan oleh perawat dalam melakukan penelitian laboratorium. Tugas dari perawat ini biasanya mengambil sampel darah untuk dicek penyakit yang diderita oleh pasien. Seragam labotarium yang didesain khusus untuk para peniliti dengan lengan panjang yang mencegah para peniliti dari kecelakaan dalam bekerja.

4. Seragam APD khusus

Di saat pandemi seperti ini seragam APD sudah banyak sekali dipakai karena adanya covid-19 di dunia. Penanganan yang serius membuat para perawat harus mengenakan pakaian APD dengan lengkap. APD yang lengkap tentunya mencegah para perawat agar tidak tertular penyakit dari para pasien covid-19

Bahan yang Digunakan Baju Seragam Rumah Sakit

Bahan yang dipakai oleh perawat mungkin memang tebal, namun ternyata bisa menyerap keringat pemakainya. Bahkan terdapat bahan seragam medis yang waterproof, agar anda tidak bingung di bawah ini terdapat beberapa bahan untuk membuat atau dapat sebagai contoh seragam rumah sakit.

1. Katun waterproof
2. TR waterproof
3. Rayon water resistant
4. Laminated waterproof
5. Parasut bening
6. Parasut ripstop
7. Parasut milky
8. Taslan milky
9. Taslan bening

Jika Anda akan bekerja menjadi perawat, maka anda dapat menggunakan kain-kain di atas. Apabila anda akan menjahit baju maka direkomendasikan untuk menjahitnya di www.rumahjahit.com yang bisa menjahit secara profesional dan sama persis seperti contoh seragam perawat rumah sakit. Rumah jahit telah memiliki pengalaman 16 tahun sehingga anda tidak perlu khawatir dengan kualitas yang akan diberikan oleh rumah jahit. Selain produk yang berkualitas, harga juga terjangkau. Yuk buruan pergi ke rumah jahit.

Demikian pembahasan mengenai seragam medis perawat.Semoga bermanfaat!

Jas Lab Sekali Pakai

Manfaat Mengapa Harus Menggunakan Jas Lab Sekali Pakai

Tentunya anda sudah tidak asing dengan ruang laboratorium atau biasa disebut dengan lab. Dapat dikatakan bahwa semua yang dilakukan di dalam lab tidak dapat dilakukan sembarangan. Oleh karena itu, ruangan tersebut harus selalu steril dan hanya yang berkepentingan dan pihak tertentu yang dapat masuk.
Salah satu ketentuan dalam menggunakan lab adalah penggunaan jas lab sekali pakai. Nah, berikut ini akan kita ulas terkait dengan manfaatnya.

Manfaat Menggunakan Jas Lab Sekali Pakai

Jas lab adalah salah satu perlengkapan penting yang wajib digunakan ketika sedang melakukan eksperimen atau penelitian di dalam laboratorium. Umumnya jas lab mempunyai warna putih, hijau muda, atau biru.
Jas lab sendiri terdapat yang berlengan pendek dan lengan panjang seperti model baju perawat lengan panjang. Lebih diutamakan menggunakan yang lengan panjang supaya tubuh tidak kontak langsung dengan barang-barang yang ada di lab. Berikut ini manfaat jas lab yang harus Anda ketahui.

jas labotarium

 

1. Profesionalisme

Menggunakan jas lab di ruang lab diharapkan mampu memberikan rasa profesionalisme dalam bekerja bagi setiap orang yang memakainya agar tidak melakukan kegiatan yang sembarangan pada saat di ruangan.

2. Menghindari Terkena Percikan Api

Jas lab umumnya di desain dengan ukuran yang panjang, longgar, serta mudah dikancingkan maupun dibuka. Desain tersebut dimaksudkan supaya pengguna dapat dengan mudah untuk melepas apabila suatu saat terkena percikan api.

3. Memudahkan dalam Beraktivitas

Bagi Anda yang sering sekali berada di dalam lab pastinya sudah tahu bagaimana cara kerja orang-orang yang berada di lap. Disini, jas lab sekali pakai juga dapat berfungsi sebagai pemudah bagi para penggunanya supaya dapat melakukan berbagai aktivitas tanpa merasakan takut untuk terkontaminasi.

4. Melindungi Pakaian dari Noda

Bahan-bahan kimia selain berbahaya bagi kulit Anda juga dapat meninggalkan bekas noda yang susah untuk hilang pada saat terkena baju. Itulah mengapa jas lab sangat penting supaya digunakan agar dapat memberikan perlindungan terhadap pakaian yang sedang Anda gunakan.
Daripada pakaian bagus Anda terkena cairan kimia dan akhirnya rusak, tentunya Anda lebih aman apabila melindunginya dengan memakai jas lab.

5. Perlindungan dari Berbagai Cairan Kimia

Hampir semua lab pastinya identik dengan menggunakan bahan kimia yang berbahaya. Oleh karena itu, setiap pengguna lap harus menggunakan jas lap supaya dapat melindungi tubuhnya dari berbagai bahan-bahan kimia berbahaya yang bisa saja secara langsung dapat mengenai kulit.
Bagaimana, cukup penting bukan manfaat dari jas lab sekali pakai? Oleh karena itu, janganlah menyepelekan atau sembarangan dalam menggunakan jas lab. Gunakanlah jas lab pada tempatnya. Bagi anda yang sedang ingin membeli jas lab, pilihlah yang berbahan elastis, dapat menyerap bahan kimia, berlengan panjang, dan tidak panas.

Nah, anda sudah mengetahui manfaat dari jas labotarium, jika anda mencari jas labotarium dengan bahan yang berkaulitas terbaik anda bisa datang ke Rumahjahit.com, bahan terbaik dan harga terjangkau.

Demikian pembahasan tentang jas labotarium yang perlu anda ketahui, Semoga bermanfaat!

Jual Jas Laboratorium Di Jakarta

Alasan Anda Harus Mengenakan Jas Laboratorium

Apabila anda sedang melakukan percobaan di laboratorium, pasti anda tidak asing dengan yang namanya jas laboratorium. Laboratorium adalah suatu tempat yang digunakan untuk melakukan penelitian, riset ataupun eksperimen.
Ketika melakukan suatu kegiatan di dalam laboratorium tersebut anda harus mematuhi beberapa ketentuan yang diberikan oleh pihak laboratorium tersebut, salah satunya adalah mengenakan jas laboratorium. Seragam laboratorium berbeda dengan seragam perawat rumah sakit, karena penggunaannya juga berbeda.

Penggunaan jas laboratorium ini tidak hanya berlaku bagi orang yang akan melakukan eksperimen menggunakan bahan-bahan kimia saja, akan tetapi penelitian yang tidak menggunakan bahan kimia pun juga diwajibkan menggunakan jas laboratorium tersebut.
Saat ini, sudah mulai banyak jasa jual jas laboratorium di jakarta dan di beberapa kota lainnya. Bahkan, jas laboratorium juga banyak di jual di toko-toko online. Sehingga, membeli perlengkapan laboratorium yang satu ini bukanlah perkara yang cukup sulit.


Ada beberapa alasan mengapa anda harus menggunakan jas laboratorium ketika melakukan penelitian di dalam laboratorium. Di antaranya:

1. Sebagai perlindungan terhadap cairan kimia

Setiap pengguna laboratorium diwajibkan menggunakan jas laboratorium dikarenakan laboratorium sendiri adalah tempat yang identik dengan zat atau bahan-bahan kimia. Bahan kimia yang ada di laboratorium tak jarang adalah bahan yang berbahaya yang mungkin dapat merusak kulit.
Oleh karena itu, jas laboratorium menjadi perlengkapan yang wajib dikenakan agar penggunanya dapat terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan seperti kulit terbakar karena ketumpahan zat asam.

2. Menghindari kontaminasi

Selain sebagai perlindungan untuk kulit anda yang sedang bekerja di sebuah laboratorium, penggunaan jas laboratorium juga berguna untuk menghindari kontaminasi dan meminimalisir kontaminasi silang dari luar laboratorium.

3. Perlindungan dari noda

Berbagai zat yang ada di dalam laboratorium, entah itu zat yang berbahaya atau tidak pasti dapat menimbulkan noda jika terkena pakaian anda. Terlebih, noda karena zat kimia relatif lebih sulit dihilangkan ketimbang noda lainnya seperti tanah, bekas minuman, dan lain sebagainya.
Maka dari itu, penggunaan jas laboratorium juga berguna untuk melindungi pakaian anda dari noda yang diakibatkan oleh zat kimia.

4. Mempermudah aktivitas

Kegiatan laboratorium sering kali membutuhkan ketelitian yang tinggi, hal ini pasti menjadi hal yang sulit apabila konsentrasi anda terpecah dengan rasa was-was karena kontaminasi. Penggunaan jas laboratorium disini juga dapat mempermudah pergerakan anda tanpa takut terkena kontaminasi, dengan dua saku yang berada tepat di depan, baik kanan dan kiri yang nantinya akan membantu anda dalam melakukan kegiatan.

5. Menghindari percikan api

Jas laboratorium yang dibuat longgar memiliki maksud agar menghindarkan pengguna terkena percikan api, dan apabila terkena percikan api, jas laboratorium tersebut bisa dengan mudah dilepaskan dari pengguna.
Itulah beberapa alasan mengapa anda diwajibkan mengenakan jas laboratorium saat melakukan kegiatan di dalam laboratorium. Untuk anda yang berada di Jakarta, banyak konveksi yang jual jas laboratorium di jakarta dengan harga yang bersaing serta bahan yang  berkaulitas.

Demikianlah berbagai pembahasan yang perlu anda ketahui mengenai jas labotarium. semoga bermanfaat!